
VISI :
“MEWUJUDKAN KEDUNGPRAHU SEJAHTERA DAN BERIMAN DENGAN BERBASIS PEMBANGUNAN DIBIDANG PERTANIAN”
MISI :
- Menanggulangi kemiskinan secara terpadu dan berkelanjutan.
- Meningkatkan pelayanan dasar bidang pendidikan dan kesehatan yang berkualitas serta berdaya saing.
- Mengembangkan iklim usaha dan ekonomi kerakyatan berbsasis pertanian.
- Pembaharuan tata kelola pemerintah Desa serta pelayanan publik yang baik, bersih dan akuntabel.
- Meningkatkan kualitas infrastruktur sesuai dengan daya dukung lingkungan dan fungsi ruang.
- Meningkatkan prestasi desa.
- Meningkatkan budaya yang berlandaskan kearifan dalam keadaan konduktif dengan nuansa agamis.